Breaking News
Categories
  • actors and actresses
  • Android
  • animals
  • anime
  • asia
  • avatar: the last airbender
  • boruto
  • business
  • cats
  • celebrities
  • celebrity and music
  • children and families
  • cuisine
  • culture
  • disasters
  • drama
  • education
  • entertainment
  • events and festivals
  • family relationships and dynamics
  • felines
  • food and drink
  • funeral services
  • Gadgets
  • government
  • Health
  • heritage
  • history
  • indonesia
  • Inspirations
  • Lifestyle
  • local news
  • movies
  • music
  • music and lyrics
  • music industry
  • natural disasters
  • news
  • Nintendo
  • NTB
  • Polda Bali
  • politics
  • Polri
  • public transportation
  • relationships
  • restaurant recommendations
  • restaurants
  • Reviews
  • role playing games (rpg)
  • romantic relationships
  • streaming
  • Technology
  • teknologi
  • television
  • television series
  • TNI
  • tourist attractions
  • tragedies
  • transportation
  • travel
  • travel destinations
  • Trends
  • tv
  • Uncategorized
  • War
  • wild animals
  • world
  • Yoniv 741/gn
  • Pasca Pembakaran DPRD, TNI-Polri Perketat Patroli Malam

    Sep 02 2025

    Mataram, NTB – Pasca aksi massa yang berujung pada pembakaran Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Sabtu, 30 Agustus 2025 lalu, Tiga Pilar (TNI, Polri, dan Pemerintah Daerah) terus meningkatkan langkah pengamanan dengan mengintensifkan patroli malam di sejumlah titik strategis Kota Mataram.

    Patroli gabungan tersebut dipimpin langsung oleh Kabagops Polresta Mataram Kompol I Gede Sumartha, S.H., bersama Pasi Ops Kodim 1606/Mataram Mayor Inf Mujiono, serta melibatkan personel TNI-Polri, Satpol PP, dan Dinas Perhubungan Kota Mataram. Rute patroli dimulai dari Mapolresta Mataram, menyusuri Gedung DPRD Provinsi NTB, Kantor Gubernur NTB, Monumen Tembolak, hingga berakhir di Gedung DPRD Kota Mataram, Senin malam (1/9/2025).

    Dalam keterangannya, Kompol I Gede Sumartha menegaskan bahwa kegiatan patroli ini bukan hanya bentuk kehadiran aparat, tetapi juga langkah nyata untuk memastikan situasi tetap aman pasca peristiwa anarkis. “Kami ingin masyarakat merasa tenang, dan tidak terprovokasi isu-isu yang dapat memecah persatuan,” ujarnya.

    Senada, Mayor Inf Mujiono menambahkan bahwa TNI akan terus bersinergi dengan Polri dan pemerintah daerah guna menjaga stabilitas keamanan. “Ini bagian dari komitmen bersama, agar Mataram tetap kondusif dan aktivitas masyarakat dapat berjalan normal,” tegasnya.

    Sejumlah tokoh masyarakat pun mengapresiasi langkah cepat Tiga Pilar tersebut. Khaerul, tokoh pemuda jempong, menilai kehadiran aparat di jalan-jalan utama Kota Mataram mampu meredam kekhawatiran warga. “Kami merasa lebih tenang setelah melihat patroli malam digelar. Harapan kami, masyarakat tetap kompak, jangan mudah terprovokasi isu yang bisa memecah belah,” katanya.

    Sementara itu, H. Herman, tokoh masyarakat Cakranegara, mengaku warga di sekitarnya sempat cemas pasca insiden di Gedung DPRD NTB, namun kini situasi sudah berangsur kondusif. “Langkah cepat TNI, Polri, dan Pemerintah Daerah patut diapresiasi. Kami berharap keamanan ini terus terjaga sehingga aktivitas warga bisa kembali normal,” tuturnya.

    Dengan adanya kolaborasi aparat keamanan, pemerintah daerah, serta dukungan penuh masyarakat, situasi Kota Mataram diharapkan tetap aman dan terkendali. Patroli gabungan ini menjadi pesan kuat bahwa negara hadir untuk melindungi warganya, sekaligus mengembalikan rasa aman pasca insiden yang mengguncang Ibu Kota Provinsi NTB tersebut. (Pendim 1606)

    Share to

    Related News

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Lakukan P...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, ...

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Kawal Pem...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Komang Septiana, me...

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Dampingi ...

    by Jan 15 2026

    SUMBA BARAT – Sebagai bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa K...

    Bersama Dinas PUPR, Danramil Walakaka La...

    by Jan 15 2026

    SUMBA BARAT – Danramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Kapten Inf Abdul Manan, bersama pet...

    Babinsa Koramil Batakte Dampingi Pembaha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG,- Babinsa Taloetan Koramil 1604-06/Batakte, Sertka Jhenry Tualaka, melaksanakan kegiatan ...

    Asisten I Pemda KSB Resmikan SPPG Telaga...

    by Jan 15 2026

    Sumbawa Barat – Upaya peningkatan kualitas gizi dan kesehatan masyarakat di Kabupaten Sumbawa Bara...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Dorong Warga Aktif Jaga Keamanan Lingku...


    Dompu-NTB. Babinsa Desa Malaju, Sertu Mastudinur dari Koramil 1614-04/Kilo, melaksanakan kegiatan kongko-kongko bersama warga binaan di Dusun Pa...

    09 Jun 2025

    Letkol Inf. Imam Subekti S.E. dan Brigjen TNI S...


    Nagekeo, 30 September 2025 – Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., mendampingi Inspektur Daerah Militer (Irdam) Kodam IX/...

    30 Sep 2025

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 04/Tabund...


    NTT-Sumba Timur .Wujud nyata dukungan terhadap program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Denis Nderu ...

    13 Okt 2025

    Patroli Malam Bersama, TNI dan Pemuda Perkuat S...


    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil jajaran Kodim 1620/Loteng bersama para tokoh pemu...

    21 Sep 2025

    Kehadiran Babinsa Warnai Pelantikan Perangkat D...


    NTT-Kefamenanu, Jumat 10 Oktober 2025., Baninsa Koramil 1618-01/Miotim Serda Krispianus Degha menghadiri kegiatan Pengambilan Sumpah dan Janji s...

    10 Okt 2025
    back to top