Seperti yang terlihat siang ini Jumat ( 15/08/25 ) saat berlangsungnya kegiatan upacara keagamaan pitra yadnya ngaben massal di Banjar Klod, Desa Nyalian.
Aparat gabungan yang terdiri dari Babinsa, Bhabinkamtibmas dan pecalang tampak begitu kompak dan solid memastikan seluruh rangkaian ngaben massal tersebut berjalan aman dan lancar.
Babinsa Nyalian Kopda Gede Raka menyampaikan bahwa sinergitas aparat kewilayahan menjadi hal penting dan salah satu kunci kesuksesan kegiatan di wilayah.
Siang ini untuk menjaga dan memastikan ngaben massal ini aman dan lancar, kita bersinergi dan bersatu untuk melaksanakan pengawalan dan pengamanan, “jelasnya.
Untuk ngaben massal Banjar Klod Desa Nyalian ada 24 sawe dan 10 rombong. Untuk kegiatan ngaben massal ini di laksanakan 5 tahun sekali, ” imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).
No comments yet.